Berita Utama
Kabar Baik Hubungan Cina-AS
Published
4 years agoon
NUSANTARANEWS.CO – Sebuah laporan menyebutkan bahwa Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan Presiden Cina Xi Jinping memandang positif hubungan kerjasama antar kedua negara ke depannya.
Meskipun hanya tersirat, Trump dinilai akan segera memperbaiki hubungan kerjasama antar Cina dan AS yang sempat memanas akibat kebijakan Trump yang dinilai sebagian kalangan akan memicu perang dagang (trade war).
Memang, Trump dan Xi sejauh ini belum menggelar pertemuan secara langsung semenjak dilantiknya Trump. Tapi, dalam suatu kesempatan Xi mengucapkan selamat atas dilantiknya Trump sebagai Presiden AS yang ke-45 menggantikan Barack Obama. Dilaporkan Reuters, Trump juga dalam suatu kesempatan dikatakan mengucapkan Selamat Imlek kepada masyarakat Cina.
“Presiden Trump menyatakan ia berharap untuk bekerjasama dengan Presiden Xi untuk mengembangkan hubungan yang konstruktif, yang menguntungkan AS dan Cina,” katanya.
Sementara itu, Kamis (9/2/2017) otoritas Cina menegaskan bahwa kepentingan kedua negara sangat besar. Juru Bicara Menlu Cina, Lu Kang mengatakan China memuji Trump yang telah mengirimkan surat yang mengucapkan Tahun Baru Imlek kepada orang-orang Cina dan mengatakan kerjasama antar kedua negara adalah sebuah pilihan yang tak dapat dihindari.
Penulis: E. Aswandi
You may like
Angkatan Laut Amerika Luncurkan Kapal Selam Canggih Kelas Virginia
Pasukan Pendudukan Amerika di Suriah Bangun Pangkalan Militer Baru di Hasakah
Setelah Cina Memberi Kewenangan Penjaga Pantainya Gunakan Senjata
Putin Masih Tunggu Hasil Resmi Pilpres Amerika Serikat
Xi Jinping Bakal Jadi Presiden Seumur Hidup Cina
Cina Telah Mulai Produksi Masal Jet Tempur J-20 Chengdu
Terbaru
Terseyum Saat Puasa Terapi Bahagia Termurah Sedunia
NUSANTARANEWS.CO – Terseyum saat puasa terapi bahagia termurah sedunia. Dalam Islam disebutkan bahwa seyum adalah sedekah termudah dan termurah. Tetapi,...
Mengenal Depok Saat Ini dari Baba Entong dan Baba Murasa
NUSANTARANEWS.CO, Depok – Mengenal Depok saat ini dari Baba Entong dan Baba Murasa. Dewasa ini gaya hidup modern terus berkembang dan...
Yayasan Izzatul Qur’an Akan Bangun Pondok Pesantren Modern di Nunukan
NUSANTARANEWS.CO, Nunukan – Yayasan Izzatul Qur’an akan bangun pondok pesantren modern di Nunukan. Generasi muda adalah pewaris dari sebuah peradaban....
500 Prajurit Tamtama TNI AD Resmi Dilantik Oleh Pangdam XII/Tpr
NUSANTARANEWS.CO, Singkawang – 500 Prajurit Tamtama TNI AD resmi dilantik 0leh Pangdam XII/Tpr. Pangdam Mayjen TNI Muhammad Nur Rahmad secara...
Hut Tamiang Ke-19, Mantapkan Solidaritas Agar Menjadi Pelopor Perubahan
NUSANTARANEWS.CO. Aceh Tamiang – Hut Tamiang Ke-19, mantapkan solidaritas agar menjadi pelopor perubahan. Bupati Aceh Tamiang H. Mursil, SH, M.Kn...
Terpopuler
- Gaya Hidup3 hours ago
Terseyum Saat Puasa Terapi Bahagia Termurah Sedunia
- Berita Utama5 days ago
Mantan Senator Dick Black: Amerika Berbohong Tentang Perang Suriah
- Berita Utama7 days ago
Kerjasama Cina dan Iran Akan Menjadi “Game Changer” di Kawasan Regional Timur Tengah
- Berita Utama7 days ago
Buka Musda KKSS, Sekda Nunukan Ingatkan Prinsip: Di Mana Bumi Dipijak, Disitu Langit Dijunjung