Terbaru

6 Alasan Mengapa Wanita Paruh Baya Tertarik dengan Pria Lebih Tua

NUSANTARANEWS.CO – Sugar Daddy Syndrome, biasanya disebut sebagai ‘daya tarik untuk pria yang lebih tua’, diketahui telah secara ekstensif membuat wanita muda menyukai mereka. Kata para ahli hubungan asmara.

Sedikitnya ada setengah lusin alasan mengapa para wanita paruh baya lebih tertarik dengan pria yang usianya lebih tua.

Figur ayah
Laki-laki yang lebih tua memiliki nuansa mentor sehingga membuat para wanita paruh baya jatuh hati pada mereka.

Operator halus
Laki-laki yang lebih tua mungkin tidak seliar orang-orang muda, tetapi mereka pasti tahu trik menjaga emosional.

Siap dan mampu
Laki-laki yang lebih tua dinilai telah siap secara mental dan material. Dan mereka lebih siap untuk menghadapi resiko.

Penuh kejutan
Lalki-laki yang lebih tua dinilai sosok yang suka memberikan kejutan. Misal mengejutkan wanitanya dengan sering memberikan bunga dan cokelat, dan hal itu amat jarang dilakukan laki-laki yang masih muda atau seuisia wanitanya.

Mr. Moneybags
Laki-laki yang lebih tua dianggap telah mapan dan finansialnya stabil, sehingga mereka mampu untuk menjadi mitra.

Baca Juga:  Alumni SMAN 1 Bandar Dua Terpilih Jadi Anggota Dewan

Faktor asmara
Konsultan psikiater YA Matcheswalla mengatakan bahwa sementara tidak ada batas usia untuk bersikap dan berucap romantis. Pria yang usianya lebih tua memiliki totalitas asmara yang berkualitas. “Laki-laki yang lebih muda cenderung lebih mementingkan diri sendiri dan egois,” kata Matcheswalla. (Sego/Er)

Related Posts